Dalam system windows kita dapat melakukan lock PC dengan menggunakan shortcut Windows key + L. Dalam artikel berikut ini kita akan berkenalan dengan salah satu program portable gratis yang berfungsi untuk mengunci PC, ukuran file yang kecil disertai kemudahan dalam penggunaan menjadikan software ini layak untuk kita coba. Dengan membuka aplikasi ini kemudian memasukkan password pada kolom pertama dan melakukanconfirm/konfirmasi password yang diisi pada kolom kedua, maka PC anda akan terkunci.ClearLock akan menampilkan latar belakang secara buram yang bertujuan agar kita tetap dapat memantau segala aplikasi yang sedang berjalan pada desktop.
Merupakan software keluaran Swan River Computer, untuk melakukan download anda dapat mengunjungi homepage dari ClearLock pada link berikut ini :
http://www.swanrivercomputers.com/programs/clearlock
Tapi, apabila anda terbiasa melakukan download dengan menggunakan mediafire download link, berikut ini telah kami tampilkan mirror filenya :
http://www.mediafire.com/?o2zpgzgz9d89qma
Tidak ada komentar:
Posting Komentar